
Saat ini panitia telah membuka pendaftaran, terkait biaya pendaftaran semua kategori memiliki nominal yang sama yakni Rp. 1.500.000,00 /team, bagi team yang hendak mendaftar bisa mendatangi sekretariat Kepanitiaan atau menghubungi nomor kontak kepanitiaan.
Ketua BEM STPM Santa Ursula Ende, Rikardus Lajo juga mengatakan bahwa kegiatan Turnamen bola Voly Ormawa STPM Cup ke-23 siap di gelar tahun ini.
” Terkait kegiatan Turnamen Bola Voly Ormawa STPM Cup ke-23, betul bahwa kami siap menggelarnya dan saat ini sedang buka pendaftaran dan proses pelaksaan keseluruhan dilakukan oleh jajaran kepanitian, untuk itu BEM bersama panitia memohon dukungan dari para pihak agar kegitan ini dapat terlaksana dengan baik demi memajugan olaraga Voly NTT.
Penulis : A. Aku Suka
Editor : Tim gesstur.id